Lihat ke Halaman Asli

Cinta Tanpa Syarat

Diperbarui: 4 Oktober 2024   07:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Kau tak pernah menakar berapa jauh aku pergi
selalu membuka pintu tanpa bertanya kenapa aku kembali
Kau tahu, di balik senyumku ada letih yang tak terucap
dan di balik tanganku, ada kosong yang kau genggam penuh

Kau tak menagih cerita tentang luka yang kusimpan
cukup duduk di sampingku dan menyeduh sunyi
Aku pun tak lagi menghitung apa yang hilang
karena di sisimu, segalanya tak perlu disebutkan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline