Lihat ke Halaman Asli

Memahami Perbedaan Jurnalisme Online dan Multimedia

Diperbarui: 18 September 2021   23:43

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: Kelas Pintar

Di beberapa artikel sebelumnya ini, kita membahas mengenai sejarah internet dan karakteristik new media.

Nah, pada bagian artikel ini kita akan membahas mengenai definisi jurnalisme online, jurnalisme multimedia dan perbedaan kedua jenis jurnalisme tersebut.

Kita juga akan melihat apakah portal berita kompas.com termasuk pada jurnalisme online atau jurnalisme multimedia.

Tapi sebelum kita membahas hal tersebut, apakah kalian tahu apa itu jurnalisme?

Jurnalisme itu apa?

Sumber: Magdalene

Jurnalisme mengandung arti luas yang melingkupi upaya mencari, mengumpulkan dan menyebarkan suatu informasi dalam sebuah peristiwa yang memiliki nilai penting dan berdampak. (Ashari, 2019, hal. 3).

Lalu, hasil dari jurnalisme ini nantinya akan disebarluaskan kepada publik.

Jurnalisme Online

Sumber: Kompasiana.com

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline