Lihat ke Halaman Asli

Banyumas Maya

Karena Berbagi Tak Pernah Rugi, Teruslah Berkarya

Langit Biru di Serayu

Diperbarui: 24 Juni 2015   18:24

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

13575577721414304736

Ku berjalan menyusuri keindahan alam terbentang berjajar perbukitan pepohonan masih terlihat rindang walau terkadang dibabat orang Bukit serayu tampak ayu pepohonan itu tumbuh segar tak layu rumput hijau pun merayu dijadikan makanan lezat sapi dan lembu

Dari bukit menatap serayu terlihat putih awan langit biru membuat hatiku tertegun padaMu sungguh indah karya LukisanMu

Nikmat manakah yang engkau dustakan? ayat itu tampak begitu jelas terpampang sudahkan kita bersyukur kepada Tuhan? bukankah begitu banyak nikmat yang terbentang

Serayu di sore hari telah mengingatkanku tentang keAgungan dan kekuasaan Tuhan hati yang lama tak bersujud kepadaMu bahkan perintahMu sering terlupakan Terima kasih sungai banyu emasku Rahayu selalu untuk serayu itulah doaku untuk kedamaian jiwamu [caption id="attachment_218868" align="aligncenter" width="600" caption="keindahan sungai serayu banyumas / dok. pribadi"][/caption] selamat beristirahat sejenak, menjalankan amalan ibadah menurut agama dan kepercayaan masing-masing. tetap cemangatzz... salam dari desa ^_^

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline