Lihat ke Halaman Asli

Dosaku

Diperbarui: 25 Juni 2015   23:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Begitu banyak sudah, entah termaafkan.
Dan aku pasrah, yang tahu hanya Tuhan.
Di mata-Nya aku debu, terbang tertiup angin.
Seperti ilalang yang terombang ambing begitu saja.
Aku pasrah,
Tak ada tempat bagiku selain ini.
Aku tak bisa berbuat banyak, hanya mengatup tangan menunduk muka memejamkan mata.
Diriku membaur menjadi lumpur.
Aku perlu penebusan.
Di mana Tuhan?
Jangan tanyakan itu, aku tak berani.
Sudahlah,
Aku hanya debu.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline