Lihat ke Halaman Asli

Bambang Syairudin

(dari dulu) baik sekali

Pigura Puisi: Pakar Etika Literasi

Diperbarui: 24 Agustus 2021   08:03

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gambar Ilustrasi merupakan dokumen karya pribadi (Karya Bambang Syairudin)

Pigura Puisi: Pakar Etika Literasi

ini suatu framing untuk etis berliterasi
untuk semua ekstensi format berliterasi
baik dalam domain fiksi maupun non-fiksi
kaidah etika musti dipenuhi tanpa kompromi

adalah seorang pakar yang berlatar farmasi
yang juga teliti menekuni banyak bidang ini
humaniora teknologi dan lainnya juga dicermati
hanya puisi saja yang belum dimunculkan di sini

kembali ke etika berliterasi
anjuran beliau baik sekali
utamakan kejujuran diri
sebutkan sumber literasi

dalam semua literasi yang beliau bagi
adalah contoh tauladan nyata etika ini
yang bisa dipanen faedah berbagai sisi
dalam kesungguhannya menuliskan isi

(Johan Japardi Pakar Etika Literasi, 2021)




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline