Lihat ke Halaman Asli

Bambang Syairudin

(Belajar Mendengarkan Pembacaan Puisi) yang Dibacakan tanpa Kudu Berapi-Api tanpa Kudu Memeras Hati

Demi Segelas Kopi

Diperbarui: 15 April 2021   21:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gambar Ilustrasi merupakan dokumen karya pribadi (Karya Bambang Syairudin)

(demi segelas kopi)

bersih tanpa asap mengasapi naiknya ke bawah mundurnya maju

di situkah tuan sembunyikan api sunu

demi segelas kopi yang tumpah basahi senyuman misteri

dan demi taring gigi gingsulmu yang menyeringai

separuh mentah ulu hati

selipkan selilit semak

rahang di geraham itu

senyum misterimu

mengitari mangsa

menerkami segalak macan diluka

memaksaku diami seluruh

isi dada

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline