Gangguan dalam perkembangan sosial-emosional akibat berbagai faktor seperti:masalah internal dan eksternal
gangguan ini dapat memengaruhi kemampuan seseorang untuk memahami, mengekspresikan, dan mengelola emosi.q
Berikut adalah beberapa gangguan yang umum:
1. Gangguan internal
-Gangguan Regulasi Emosi seperti Kesulitan mengontrol emosi, seperti mudah marah dan cemas. terjadi akibat ketidakseimbangan hormon, gangguan neurologis, atau trauma psikologis.
-Gangguan Perkembangan Saraf seperti Kesulitan dalam memahami emosi orang lain, empati, atau keterampilan sosial. (Autism Spectrum Disorder) atau kesulitan dalam mengendalikan impuls, fokus, atau membangun hubungan sosial yang stabil (Attention-Deficit/Hyperactivity Disorder)
-Gangguan Kecemasan seperti Anak atau individu merasa cemas berlebihan dalam situasi sosial sehingga menghindari interaksi.
-Depresi Perasaan sedih berkepanjangan dapat menghambat motivasi seseorang untuk berinteraksi dan mengelola emosi dengan sehat.
2. Faktor eksternal
-Pengasuhan yang Tidak Sehat (Pola asuh otoriter, permisif, atau lalai) dan kurangnya kasih sayang atau komunikasi dapat menghambat kemampuan anak untuk membangun hubungan emosional yang sehat