Lihat ke Halaman Asli

Sunnah-Sunnah yang Dikerjakan Sebelum dan Sesudah Sholat Sumber Kitab Mabadiul Fiqih Juz 2

Diperbarui: 11 Oktober 2024   07:19

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

sunnah-sunnah yang dikerjakan sebelum sholat; yaitu menyembunyikan adzan dan dan iqamah

sunnah-sunnah yang dikerjakan sesudah sholat; yaitu ada dua; sunnah ab'ad dan sunnah hai'at

sunnah ab'ad sholat ada tiga yaitu;

1. membaca tasyahud awwal (yang pertama sesudah dapat dua raka'at dalam sholat dhuhur, 'ashar, maghrib, dan 'isyak)

2. membaca sholawat atas nabi muhammad shollal loohu 'alaihi wasallam salam tasyahud awwal.

3. membaca doa qunut dalam sholat subuh dan juga dalam sholat sunnah witir pada malam separuh yang akhir dari bulan ramadhon. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline