Lihat ke Halaman Asli

Legenda Wakadol: Mummy Indonesia lebih Hebat...

Diperbarui: 24 Juni 2015   11:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humor. Sumber ilustrasi: PEXELS/Gratisography

(Legenda WAKADOL seorang pemuda yang hidup di kecamatan WAK-WAK-WAK desa WAKAKAK, semua penduduknya bermarga WA didepan namanya selalu diawali huruf K, sebagai contoh: Ayah WA-KADOL bernama WA-KIJUT ibunya bernama WA-KINAN...)

WAKADOL ketemu teman lamanya bernama WAKAYAHA yang masih keturunan MESIR. Sudah pasti WAKAYAHA selalu pamer kehebatan negeri nenek moyangnya yang menjadi icon peradaban dunia yaitu PIRAMID dan MUMMY.

WAKAYAHA: “Lihat negeriku MESIR yang selalu menjadi pelopor di dunia, demokrasi juga sudah tidak kalah dengan negeri barat, sekarang MESIR adalah negara MUSLIM dengan demokrasi yang lebih terbuka, demo hampir setiap hari terjadi!!! Bahkan Partai IKHWANUL MUSLIMIN memenangkan pemilu”

WAKADOL: “Masih kalah sama INDONESIA... lihat di INDONESIA demo terjadi di mana-mana... di setiap PILKADA pasti ada demo !!!”

WAKAYAHA: “Lihat PIRAMIDA... sampai hari ini tidak ada yang bisa tandingi kebudayaan MESIR KUNO!!!”

WAKADOL terdiam, memang benar sih PIRAMIDA hanya ada di MESIR... GUNUNG PADANG yang digembar-gemborkan salah satu PIRAMIDA TERBESAR dan TERTUA di dunia belum terbukti... tapi bukan WAKADOL kalau tidak punya akal yang jitu...

WAKADOL: “Ahhh itu belum seberapa... INDONESIA tidak perlu PIRAMIDA untuk menyimpan MUMMY...

WAKAYAHA: “Apa INDONESIA sudah bisa membuat MUMMY??? MUSTAHHHHIIIILLLLLL!!!”

WAKADOL mengajak WAKAYAHA jalan ke sebuah kantor pos yang lagi ramai dikunjungi ribuan orang... untuk membuktikan bahwa MUMMY INDONESIA tidak perlu dibangunkan PIRAMID...

WAKAYAHA: “DOL ini bukan MUMMY... ini manusia hidup... ngacooo kamu!!!”

WAKADOL: “Itulah hebatnya INDONESIA...!!!”

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline