Lihat ke Halaman Asli

Aziz Aminudin

Trainer, Professional Hipnoterapis, Penulis, Pembicara, Aktivis Sosial Kemanusiaan

Catatan Ramadhan 13 | Rakor Piring Sedunia

Diperbarui: 5 April 2023   05:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri Aziz Amin | Wong Embuh

Salam Kompasianer, Semangat Pagi !!! dan selamat santap sahur.

Semalam saya berkesempatan menghadiri rapat besar Komunitas Perang Sarung, eh salah.

Awalnya saya rasa ini  komunitas perang sarung, tapi ternyata bukan.

Anda mungkin pernah lihat film barat yang biasanya para tokoh akan diculik dan ditutup matanya dibawa dengan kendaraan yang terkesan jauh dan berliku - liku sampai pada suatu tempat baru dibuka penutup matanya.

Awalnya yang bisa saya ingat adalah saya masuk dalam sarung, tepatnya saya seperti berada dalam sarung dan tertutup semua, kalau tidak salah saya sempat lihat jam menunjukan pukul 22:12 sebelum kejadian.

Mendadak saya seperti kena hipnotis, kena sirep dan saya tidak ingat apa - apa dan tidak memiliki kemampuan apa - apa.

Mungkin anda tidak percaya dengan saya kalau saya ceritakan semua, 

Yah, ini benar - benar nyata, pikiran saya mendadak hilang dan saya tersadar bangun saat di suatu tempat yang sangat luas dan ramai sekali.

" Prang !!!!! ", Suara itu yang saya ingat,  suara yang membuat saya terhenyak dan kaget sampai sadar.

Sepontan yang saya ingat emak ( Ibu ) saya, saat kecil mungkin usia SD, kalau kata orang tua tempo dulu ya zaman nakal - nakalnya.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline