Lihat ke Halaman Asli

Aziz Aminudin

Trainer, Professional Hipnoterapis, Penulis, Pembicara, Aktivis Sosial Kemanusiaan

#3 Sadari Rasamu, Terima dan Berdamai, Pilih Makna Positif

Diperbarui: 2 Mei 2019   10:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi

Selamat pagi sahabat, saya Aziz Amin melanjutkan #InspirAziz cerita inspirasi pagi.

Setelah #InspirAziz sebelumnya ;

  • Visualisasikan Impianmu
  • Imaginasimu dipahami realita oleh bawah sadar

Pagi ini saya akan cerita kasus kemarin di Griya Hipnoterapi MPC, ada dua kasus yang kurang lebih sama kecemasan yang berlebihan atas masa depan, takut dan gelisah.

Semua ternyata tidak berdiri sendiri saling terkait satu hal yang dianggap masalah masalah menjadi satu kesatuan yang sumbernya dari terjebak masa lalu, trauma masa lalu.

Kondisi ini lah yang menyebabkan seorang tak memiliki kemampuan untuk menikmati hidup yang sedang dijalani ( Now ).

Mulailah pagi ini, tarik nafas dalam dan kenali, sadari apapun rasamu, terima dan berdamailah..., dan pilihlah makna positif atas apapun rasamu dan bersyukur, tersenyumlah...

{{{  positif, sehat dan bahagia }}}

 

Brebes, 1 Mei 2019

Aziz Amin | Trainer & Hypnotherapist
MPC INDONESIA
New Program | www.belajarhipnotis.online

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline