Lihat ke Halaman Asli

apr(iel)a

pelajar pancasila

"Matematika itu Tidak ditanyakan di Akhirat"

Diperbarui: 7 Januari 2025   08:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Analisis Cerita Pemilih. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

Tanggapan terhadap Kalimat "Matematika Tidak Ditanyakan di Akhirat"

Memang, pertanyaan seperti "1+1=2" tidak akan ditanyakan di akhirat. Namun, implementasi dari ilmu, termasuk matematika, yang akan dipertanggungjawabkan. Sebagaimana dalam hadis riwayat Tirmidzi dan Ahmad, Rasulullah menjelaskan bahwa manusia akan dimintai pertanggungjawaban atas umur, ilmu, harta, dan tubuhnya.

Matematika, sebagai ilmu, berperan dalam kehidupan: perhitungan keuangan, keadilan, dan pengelolaan sumber daya. Jika ilmu ini digunakan untuk kebaikan, ia menjadi bagian dari amal yang akan dipertanggungjawabkan. Inilah esensi pertanyaan tentang ilmu di akhirat.

Sumber: Islampos

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline