Lihat ke Halaman Asli

Ayu MustikaRatih

Mahasiswa UNS

Review Artikel Kunjungan FP UNRI ke FP UNS

Diperbarui: 8 Februari 2020   07:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

K8419011 Ayu Mustika Ratih Mahasiswa Program Studi Pendidikan sosiolo antropologi https://sosant.fkip.uns.ac.id/ , Fakultas Keguruan dan ilmu pendidikan https://fkip.uns.ac.id/ .

A. Latar Belakang

Universitas Sebelas Maret adalah universitas yang ada di Indonesia yang berdiri sejak 11 maret 1976. Universitas Sebelas Maret beralamat di Jalan Ir. Sutami 36 Kentingan, Jebres, Surakarta https://uns.ac.id/id/    .Saat ini Universitas Sebelas Maret termasuk salah satu universitas yang di unggulkan di Indonesia. Dibuktikan dengan Universitas Sebelas Maret yang memiliki akreditasi A. Serta merupakan perguruan tinggi negeri yang mampu menghasilkan lulusan-lulusan terbaik.

Maka dari itu saat ini banyak perguruan tinggi di Indonesia yang melakukan studi banding ke Universitas Sebelas Maret. Studi banding dilakukan dalam berbagai hal. Seperti yang baru -- baru saja terjadi yaitu salah satu perguruan tinggi yang ada di Indonesia tepatnya Universitas Riau yang melakukan kunjungan kerja atau studi banding ke kampus UNS lebih tepatnya di Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret. Studi banding yang dilakukan oleh Universitas Riau bukan hal baru karena studi banding telah menjadi agenda tahunan bagi tenaga kependidikan UNRI.

http://fp.uns.ac.id/demi-tingkatkan-mutu-layanan-publik-fp-universitas-riau-kunjungi-fp-uns/

B. Tujuan

Tujuan dari pembuatan review artikel ini adalah untuk mengetahui upaya peningkatan terhadap mutu pelayanan publik bagi mahasiswa dan staf pengajar yang dilakukan oleh Fakultas Pertanian Universitas Riau melalui kegiatan kunjungan kerja atau studi banding ke Universitas Sebelas Maret.

http://fp.uns.ac.id/demi-tingkatkan-mutu-layanan-publik-fp-universitas-riau-kunjungi-fp-uns/

C. Pembahasan

Dalam artikel yang berjudul Demi Tingkatkan Mutu Layanan Publik FP Universitas Riau kunjungi FP UNS ,  Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret http://fp.uns.ac.id/ mendapat kunjungan Kerja dari tenaga kependidikan Fakultas Pertanian Universitas Riau. Kunjungan kerja dilakukan pada 24 januari 2020 . Jumlah tamu yang berkunjung untuk melakukan studi banding adalah sebanyak dua puluh tujuh orang. http://fp.uns.ac.id/demi-tingkatkan-mutu-layanan-publik-fp-universitas-riau-kunjungi-fp-uns/

Kedatangan  para tamu dari Universitas Riau (UNRI) langsung disambut oleh dekan Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret yaitu Prof.Dr. Samanhudi,SP,MSi  dengan bersama para wakil dekan dan kepala prodi. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline