Lihat ke Halaman Asli

Ayu Lestari

Mahasiswa

Mengetahui tentang Filsafat Ilmu, Objek, Problema, Fungsi, dan Manfaat Mempelajari Filsafat Ilmu

Diperbarui: 10 Oktober 2019   20:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

*Apa itu Filsafat Ilmu?

Filsafat adalah pengetahuan tentang kebijaksanaan, prinsip-prinsip mencari kebenaran, atau berpikir rasional-logis, mendalam dan bebas untuk memperoleh kebenaran.

Ilmu adalah bagian dari pengetahuan, demikian pula seni dan agama.

Filsafat Ilmu adalah suatu disiplin ilmu yang didalamnya terdapat konsep-konsep dan teori-teori tentang ilmu yang dianalisis dan diklasifikasikan.

*Objek Filsafat Ilmu

Objek material ini adalah sasaran material suatu penyelidikan, pemikiran atau penelitian keilmuan.

Objek formal adalah sudut pandang dari mana sang subjek menelaah objek materialnya.

*Problem-Problem filsafat ilmu

Problem epistemologi adalah teori yg membahas mengenai hakikat ilmu pengetahuan atau ilmu filsafat tentang pengetahuan.

Problem metafisika itu lebih mempelajari suatu pikuran tentang sifat yang terdalam.

Problem metodologi yaitu hal-hal yang banyak dibicarakan adalah mengenai sifat dasar dari penjelasan ilmiah

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline