Sesekali ular membalas sapaan
walau terlihat bersiap melilit
Rusa pun ikut menyapa
Tulus dan ramah menemani
Rusa tawarkan roti
Badai telah berlalu
Kala yang sama sayap mulai tumbuh
Nanar mata memandang
Badai luluh lantakkan asa
Asa yang terbangun puluhan purnama