Lihat ke Halaman Asli

Azzahara Zuhra

Pecinta Coklat

Pengertian Kata Kerja Mental dan Cirinya

Diperbarui: 24 Mei 2022   16:40

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kata kerja Mental


Kata Kerja Mental: Pengertian, Ciri dan Contohnya

Kata Kerja Mental: Pengertian, Ciri dan Contohnya - Apakah yang dimaksud dengan kata kerja mental?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya, termasuk ciri, contoh dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak bersama pembahasannya pada artikel di bawah ini untuk lebih dapat memahaminya

Kata Kerja Mental: Pengertian, Ciri dan Contohnya

Secara sederhana, pengertian kata kerja mental adalah jenis kata kerja yang mengekspresikan respon atau sikap seseorang terhadap suatu tindakan, keberadaan, atau pengalaman.

Jenis kata kerja ini disebut juga dengan verba tingkah laku atau kata kerja behavioral, yaitu kata kerja yang menggambarkan suatu tindakan, proses, atau situasi tertentu.

Jenis kata kerja ini selalu mengacu pada suatu tindakakan yang dilakukan oleh subjek, dimana kata kerjanya bertindak sebagai predikat dalam konfigurasinya. Pada verba ini terdapat partisipan pengindera (senser) dan fenomena, sebagai contoh:

“Robert menikmati acara makan malam hari itu.”

Dari kalimat tersebut dapat dijelaskan bahwa kata “Robert” merupakan pengindera, kata “menikmati” merupakan verba mental, dan kata “makan malam” merupakan fenomena.

Ciri-ciri Kata Kerja Mental

Berikut dibawah ini adalah beberapa ciri yang bisa kita dapati pada kata kerja mental, yang bisa kita jadikan sebagai dasar atau landasan untuk mengidentifikasinya:

Kata kerja mental biasanya menerangkan unsur afeksi, kognisi, dan persepsi. Seperti : (persepsi:melihat), (kognisi : berpikir), dan (afeksi: khawatir).

Verba mental atau verba tingkah laku umumnya digunakan saat seseorang sedang mengajukan sebuah klaim.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline