Lihat ke Halaman Asli

Terpasung Kenangan

Diperbarui: 23 Juni 2015   23:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com


Ketika kaki ini putuskan melangkah


Selalu saja terbenak akan kelamnya ruang fikir,


Menghitam sajak terpasung pada batas karam


Selalu saja berjalan seperti air mata


Mengeras terukir kering,,,menata hampa pada beban rasa


Entah apa itu hidup,tiada kutahu konsep wujudnya


Terbeban waktu,atau tersandar harap


Pada senyum itu , pada memori itu


Terpasung letak kenangan ku


Dan entah berapa lampau


Hitungan hari ini terpenuhi


Tapi masih saja tetap sama

Tak ada cerita yang mampu kumakna

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline