Lihat ke Halaman Asli

aurel zettirah

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Resensi Novel di Bawah Lindungan Ka'bah

Diperbarui: 22 Oktober 2022   09:34

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. pribadi

Judul: Di Bawah Lindungan Ka'bah

Penulis: Hamka

Penerbit: Gema Insani

Jumlah Halaman: 91 Halaman

Harga buku: Rp 38.000

Sinopsis:

Novel ini menceritakan tentang seorang pemuda yatim yang miskin, bernama Hamid, jatuh cinta terhadap teman sebayanya yang kaya dan rupawan, bernama Zainab. Sayangnya, perbedaan latar belakang sosial dan ekonomi menjadi penghalang bagi cinta mereka. Karena perbedaan yang sangat tinggi di hadapan mereka, Hamid memilih untuk merelakan cintanya dan menuruti permintaan ibunda Zainab, Mak Asah, untuk meluluhkan hati Zainab menikahi pemuda lain. Bagai raga tanpa jiwa, Hamid melarikan remuk redam hatinya ke tanah suci, Mekah, la berharap Sang Pemilik jiwa, Allah SWT, berkenan membasuh luka hati dengan kasih sayang-Nya.

Bagaimana Zainab setelah ditinggal pergi sang pujaan hati? Akankah takdir menyatukan mereka kembali?  Ikuti pelik perjuangan cinta sejati dua sejoli dalam sebuah karya sastra, novel Di Bawah Lindungan Ka'bah, dari sang legenda Indonesia, Hamka.

Kekurangan dan Kelebihan:

a. Kekurangan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline