Lihat ke Halaman Asli

Aulia Novianita Putri

Mahasiswi Universitas Pamulang

Fitur Talkback Bagi Pengguna Berkebutuhan Khusus

Diperbarui: 28 Oktober 2023   10:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Pengertian TalkBack

TalkBack adalah fitur aksesibilitas pada sistem operasi Android yang digunakan untuk membantu pengguna dengan kebutuhan khusus, salah satunya adalah bagi pengguna yang memiliki keterbatasan penglihatan. Fitur ini dapat memberikan umpan balik kepada pengguna melalui suara, sehingga pengguna dapat menggunakan perangkat Android tanpa perlu melihat layar.

Fungsi TalkBack

Fitur TalkBack dapat digunakan untuk berbagai macam hal, antara lain: membaca teks di layar, membaca konten, membaca buku, membaca ikon membaca tombol, dan masi banyak lagi.

Cara mengaktifkan TalkBack masuk setelan cari setelan tambahan cari  aksesibilitas 

Klik talkback,cari aktifkan talkback.

Setelah diaktifkan talkback pengguna dapat menyesuaikan pengaturannya yang diinginkan.

Berikut manfaatnya bagi para pengguna talkback.

Dapat mengirim pesan dan membaca pesan dari keluarga atau teman, meningkatkan produktifitas, membantu pekerjaan, dan sebagainnya.

Kesimpulan

TalkBack adalah fitur aksesibilitas yang penting bagi pengguna Android yang memiliki keterbatasan penglihatan. Fitur ini dapat membantu pengguna untuk menggunakan perangkat Android secara mandiri dan lebih mudah.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline