Lihat ke Halaman Asli

Puisi | Ruang

Diperbarui: 4 September 2017   17:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Ruang itu tidak sebatas pintu dan jendela

Ruang itu bukan hanya beralaskan pondasi, dinding dan atap

Ruang itu tidak sebatas panjang kali lebar

Ruang itu lebih luas dari apa yang dibayangkan dan dipikirkan

Ruang adalah tempat untuk beraktivitas

Sebagai wadah untuk mengeksplor

Dari suatu hal yang tidak diketahui, 

menjadi suatu hal yang diketahui

Andaikan hanya berdiam diri disuatu ruanng secara terus-menerus

Jelas apa yang ada di luar sana akan terlewatkan begitu saja

Hanya mengenal dan mengetahui pintu, jendela, dinding dan pondasi saja

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline