Lihat ke Halaman Asli

Audia Nia

Mahasiswa

Ulasan Buku Prosiding Seminar Hasil Penelitian Kebahasaan dan Kesastraan

Diperbarui: 4 Oktober 2024   11:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Buku ini di ambil dari kamera pribadi 

Identitas Buku

Judul:Prosiding 

SEMINAR HASIL PENELITIAN KEBAHASAAN DAN KESASTRAAN 

Penerbit:Bahasa Jawa
 Tengah Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan

Jumlah hlm:578

Jenis teks:Ilmiah akademik

Sinopsis:

Buku "Seminar Hasil Penelitian Kebahasaan dan Kesastraan" yang diseminarkan di Balai Bahasa Daerah Istimewa Yogyakarta pada 24-25 Agustus 2016, berisi kumpulan makalah hasil penelitian dari berbagai instansi. Buku ini merupakan hasil kerja sama antara Balai Bahasa DIY dengan beberapa instansi, termasuk Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Kementerian Agama, Kementerian Informasi dan Komunikasi, dan Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi.

Buku ini berisi delapan belas makalah hasil penelitian bahasa dan enam belas makalah hasil penelitian sastra. Makalah-makalah tersebut telah direvisi dan disunting oleh tim penyunting. Buku ini diharapkan bermanfaat bagi pembaca, khususnya para dosen, peneliti, dan pemerhati bahasa dan sastra.

Kelebihan:

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline