Lihat ke Halaman Asli

Athalie

murid

Pengaruh Pertemanan dalam Remaja

Diperbarui: 26 Oktober 2024   20:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Pertemanan memiliki pengaruh yang signifikan dalam kehidupan remaja. banyak pengaruh positif dan pengaruh negatif yang di dapat dalam pertemanan. Mengapa sangat berpengaruh ? karena di fase ini remaja mengalami perkembangan sosial dan emosional 

perkembangan positif yang bisa di dapat adalah : 

1. Dukungan Emosional: Teman menjadi tempat curhat

2. Peningkatan Keterampilan Sosial: Bergaul dengan teman mengajarkan keterampilan seperti kerja sama

3. Motivasi Akademik dan Aktivitas Positif: Teman yang memiliki minat positif, seperti belajar atau olahraga

4. Pengembangan Identitas: Remaja sering mencoba menemukan jati diri mereka dengan bergaul

5. Pembentukan Nilai dan Norma Sosial: Kelompok teman dapat membentuk sikap dan nilai yang membantu remaja

perkembangan negatif yang bs di dapat : 

1. Tekanan Sosial (Peer Pressure): Remaja bisa terdorong untuk melakukan hal-hal negatif seperti merokok

2. Bullying dan Eksklusi Sosial: Dalam beberapa kasus

3. Menurunnya Prestasi Akademik: Jika terpengaruh oleh teman yang tidak peduli dengan sekolah

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline