Lihat ke Halaman Asli

Puisi Tanpa Judul

Diperbarui: 25 Juni 2015   20:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

inginku lumat malam dengan rutukkan

menggeram, mengatupkan kedua tangkup gigi

menggigit bibir hingga berdarah dan

mengeluarkan bau anyir

ingin aku teriakan beribu amarah

agar himpitan batu ini berhambur

terlempar menjauh

terkulai lalu terkubur

kuurai tangis pada wangi pandan

menjalinnya agar menghamburkan

wanginya keseluruh penjuru

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline