Lihat ke Halaman Asli

Orang Partai Jadi Rektor UIN Bandung. Boleh Gitu…?

Diperbarui: 25 Juni 2015   23:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Anggota Majelis Pakar Pusat Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Anggota : Prof. DR. H. Deddy Ismatullah, SH,MH dilantik sebagai Rektor baru UIN SGD Bandung di Kantor Kemenag Jakarta, Rabu (23/11). Ia dilantik oleh Menteri Agama RI yang juga Ketua Umum DPP PPP, Drs. H. Suryadharma Ali, M. Si. Dedi Ismatullah menjadi rektor UIN Bandung periode 2011-2015 menggantikan Prof. Dr. H. Nanat Fatah Natsir. Menurut Menag, kedudukan UIN SGD amat vital terutama dalam pengembangan ilmu-ilmu keislaman serta ilmu pengetahuan dan teknologi. “Tidak zamannya lagi membeda-bedakan antara perguruan tinggi umum dengan perguruan tinggi keislaman karena keduanya sama,” katanya seperti dikutip Pikiran Rakyat (24/11). Dia berpesan agar rektor baru lebih memajukan UIN SGD sehingga menghasilkan lulusan yang menguasai bidang kajiannya dan berakhlak baik. “Lulusan UIN juga harus memiliki kemampuan berkomunikasi dan sosial yang baik agar bisa menjadi agen perubahan di tengah-tengah masyarakat,” ujarnya.*

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline