Lihat ke Halaman Asli

ari kusuma

seorang mahasiswa

Hal-hal yang Harus Diperhatikan dalam Memilih Berita Televisi

Diperbarui: 18 Oktober 2020   17:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Hai semua, apa kabar nya,

Kali ini aku mau kasih tau ke kalian,

Terutama buat kalian nih yang baru memulai  karir di bidang jurnalistik,

Hal hal apa saja yang harus kalian perhatikan ketika memilih berita di televisi, 

berikut akan saya jelaskan secara singkat

1. Actual  (aktualitas)

Berarti waktu yang tepat tidak terlambat. Setiap peristiwa yang terjadi hari ini harus segera disiarkan hari ini juga. Semakin cepat, semakin menarik simpati pemirsa. Informasi penting sekali, redaksi dapat penyiarkannya pada breaking news.

contoh


2. Proximity (kedekatan)

Kedekatan setiap berita dengan pemirsa dapat dilihat dari sisi profesi, lokasi peristiwa, hobi, pertalian ras, kepercayaan, kebudayaan, maupun kepentingan lainnya. Kedekatan lokasi dapat dibedakan menjadi regional, nasional dan internasional.

3. Prominence (sesuatu yang populer)

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline