Lihat ke Halaman Asli

Mochdar Soleman

Menulislah selagi masih ada kesempatan untuk menulis

Hiburan Dikala Liburan

Diperbarui: 1 April 2018   19:48

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

koleksi pribadi

Bocah kecil terhibur kala berlibur

Mengais rezeki ditepi danau

Sambil bernyanyi lagu tralala trilili

Diterik mentari kian memerah

Lempar umpan dipaut kail

Pancingan dilempar hingga ke tengah

Goyangan ikan,  ikan mujair

Menarik umpan sampe kedalam

Tanpa bersedih dibawah terik

Memancing dengan girangnya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline