Ini bukan lagi misteri
tapi permainan sanubari
seperti layaknya seorang istri
yang memasuki dapur tuk mencari.
Ketika mereka sedang
dalam situasi memandang,
"dengan lapang ia mengundang
sambil menunjukkan sebuah ranjang."
"Ada yang kurang?" tanyanya
sambil mengelus perutnya,
"Yang kurang apa saja?"