Lihat ke Halaman Asli

Arnol Goleo

Anakmomen

Kabar Negeri

Diperbarui: 5 Agustus 2023   18:40

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Jari ini menulis tuk mengabarkan kepadamu bahwa, mata air kehidupan sengaja ditutupi.

Retak sudah tanah ini terkena sinar sang mentari melayukan dan menggugurkan dedaunan.

Tak sejuk lagi bernaung di bawahnya, angin mendesir dedaunan terus berjatuhan.

Dahan-dahan pohon pun perlahan mulai patah, jatuh dan membusuk di atas bumi tercinta ini.

Bailengit, 04 Agustus 2023
Arnol Goleo [23:37]

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline