Lihat ke Halaman Asli

Arman Syarif

Pencinta kopi dan sunyi

Puisi | Sekuntum Bunga Batu Merah

Diperbarui: 7 Mei 2019   13:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri Arman

Sekuntum bunga batu merah
Tumbuh subur di atas kepalamu

Harum semerbak mewangi
Ketika ditampar embusan angin

Tak heran kupu-kupu batu beterbangan Hinggap di atas daun mahkotanya

Kalau memang punya banyak
bunga batu dan ada niat baik

Tanamlah pula di atas lahan
rakyat miskin; ganti gubuk deritanya

Bukan di atas lahan mereka
yang sudah mampu

(Catatan langit, 7 Mei 2019)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline