Lahir ke dunia dengan karunia
Tumbuh dengan kasih sayang dan tenggang hati
Bertemu dengan begitu banyak insan yang berbeda
Hidup untuk saling menyangi
Hidup dengan manusia yang berbeda
Menumbuhkan rasa teggang hati
Untuk selalu menyangi sesama manusia
Dan terus mengayomi
Sekian puisi dari saya, hal yang bisa saya sampaikan yaitu bahwa kita sejak lahir sudah diberi rasa empati untuk menyayangi sesama, walapun kita lahir kedunia dari rahim yang berbeda.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H