Lihat ke Halaman Asli

Arif Firmansyah

freelancer

SDM Rendah Main Generasi-generasian? Cek Tanda ini Di Kamu

Diperbarui: 6 Juli 2024   22:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Input sumber gambar: pixabay.com

Indonesia sudah lebih dari 70 tahun merdeka, perkembangan bangsa, perkembangan infrastruktur sudah sangat cepat bahkan saat ini Indonesia memiliki kereta tercepat no 1 se asia tenggara, dan itu semua memang tidak ada hubungannya dengan kualitas bangsa itu sendiri berlaku di negara mana pun.

Tidak bermaksud sok pintar tapi menurut saya aneh saja jika ada pembagian2  generasi berdasarkan tahun lahir, semisal seseorang dikatakan masuk ke dalam generasi A misalnya dengan syarat lahir di tahun sekian sampai sekian.

Memang seperti itu tidak salah, tapi yang menjadi permasalahan saat ini yaitu kualitas orang itu sendiri, semena mena melihat orang lain masuk dalam generasi tertentu dengan seenaknya menuduh dan memukul rata hanya karena salah satu pengalaman yang pernah dialami dengan generasi tersebut tidak mengenakan atau sebaliknya.

Yang salah disini adalah jika seseorang memukul rata satu sifat seseorang akibat kesalahannya, yang berdampak ke seluruh generasi orang yang salah itu justru malah bahaya.

Ini disebut cacat logika atau logical fallacy, dalam pandangan saya hal itu disebut dengan egoisme dan ketidak mampuan seseorang untuk bijak.

Jadi bagaimana kita menyikapinya?, tentu sebagai manusia yang bisa salah dan benar, terus belajar adalah kuncinya, berfikir sebelum bertindak dan kedewasaan.

Ciri-ciri sdm rendah/logical fallacy:

  • Egoisme
  • Angkuh
  • Bodoh
  • Kurang belajar & literasi sangat rendah
  • Sibuk mengurus/memikirkan penampilan diri sendiri

Berikut adalah ciri khusus orang yang berpotensi memiliki cacat logika, terima kasih sudah membaca.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline