Lihat ke Halaman Asli

arif priyono

pegawai negeri sipil

12 Hukum Alam

Diperbarui: 9 Agustus 2023   14:23

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

12 HUKUM ALAM SEMESTA

sebagai berikut:

1. Hukum daya tarik dan daya tolak yang dinamis (law of bioelektromagnetik)

Jika pikiran kita selalu mengarah ke pikiran positif, maka akan menarik dan terhubung ke kebaikan-kebaikan di sekitar kita, juga berlaku sebaliknya.

2. Hukum kesatuan (the law of divine oneness)

Kita hidup di dunia yang saling berhubungan dan menyatu. Semua yang kita lakukan, pikirkan, yakini, akan berpengaruh kepada alam sekitar termasuk manusia.

3. Hukum getaran (the law of vibration)

Setiap suara, sesuatu, bahkan pikiran memiliki frekuensi getaran tersendiri yang spesifik.

4. Hukum pasangan (the law of correspondensse)

Semua yang terdapat di atas (semesta) memiliki pasangan di bumi.

5. Hukum sebab dan akibat (the law of cause and effect)

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline