Lihat ke Halaman Asli

Ari Budiyanti

TERVERIFIKASI

Lehrerin

Satu Desember Hari Itu

Diperbarui: 1 Desember 2024   23:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi Pixabay.com/Aiky82

Aku tak mau melewatkanya

Aku mengingat di hari itu

Waktu pertama kali menggoreakan karya 

Kompasiana setia selalu

Hingga kini telah masuk usia keenamku

Bukan usia aku dilahirkan ke dunia

Namun usiaku di Kompasiana

Menjaga ingin hati terus menulis puisi hingga tiba waktu

Seandainya nanti diksi-diksi ini menjauh

Percayalah di lubuk hatiku masih juga ada kamu

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline