Lihat ke Halaman Asli

Ari Budiyanti

TERVERIFIKASI

Lehrerin

Meniti Rindu

Diperbarui: 26 Juni 2024   12:01

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Anggrek ungu tua, dokpri

Iya, kadang begitu
Tanpa ragu ada rindu
Memenuhi kalbu
Melanda ingin bertemu

Namun ternyata
Itu hanya sepihak saja
Apa memang benar begitu
Atau hanya sekadar rasa malu

Apa itu rindu
Bila tak ada cinta
Apa itu cinta
Jika tak memiliki rasa
Hanya sebuah tanya
Dari seorang manusia yang sedang dilanda galau jiwa

Pemahaman yang tak bisa
Bagaimana ada merebak setelah sekian lama
Terpendam dalam angan yang senang bersembunyi
Dalam kekaguman yang biasa nampak dalam lamunan hati

Lalu apa meniti rindu itu perlu?
Iya terkdadang saja

...

Written by Ari Budiyanti
#PuisiHatiAriBudiyanti
26 Juni 2024


33-2.866

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline