Lihat ke Halaman Asli

Ari Budiyanti

TERVERIFIKASI

Lehrerin

Pelita

Diperbarui: 25 April 2022   15:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber foto: pixabay.com

Ini tentang sebuah terang yang menjadi milik diri
Apakah akan disimpan sendiri
Ataukah dibiarkan menyala benderang
Untuk sebuah bahagia yang membentang

Tak ada satu yang menyembunyikan
Karena segala kebaikan yang diterima
Sesungguhnya adalah titipan
Untuk sepenuh hati dibagikan dengan bersahaja

Jangan menjadi egois lagi
Ingin menimbun untuk diri semata
Lazimnya orang kebanyakan saat ini
Melupa akan makna berbagi pada sesama

Ah jangan
Pelita yang terang itu untuk dinyalakan
Dinikmati untuk memberi jalan
Dirasakan untuk menerangi kegelapan

Jangan biarkan pelita itu padam
Dan jangan sembunyikan nyalanya hingga tenggelam

...
Written by Ari Budiyanti
#PuisiHatiAriBudiyanti
#PuisiBaruAri
25 April 2022

26-2.141

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline