Lihat ke Halaman Asli

Ari Budiyanti

TERVERIFIKASI

Lehrerin

Katakanlah

Diperbarui: 6 Juli 2021   20:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber foto: Pixabay.com

Terkadang tak semua bisa ditanggung sendiri
Terkadang tak semua bisa dipikul seorang diri
Terkadang kata-kata sederhana perlu disampaikan
Tolonglah aku kawan

Mengakui keterbatasan diri janganlah malu
Saat seolah tiada kemampuan di tangan
Perihal berserah diri pada Yang Empunya Kehidupan
Sudah pasti dilakukan dalam doa-doa yang tak jemu-jemu

Hanya katakanlah jika membutuhkan pertolongan dengan ketulusan jiwa
Tak perlu memendamnya sendiri karena membawa petaka pada nurani yang terdesak mencari asa

....
Written by Ari Budiyanti
#PuisiHatiAriBudiyanti
6 Juli 2021

Karya ke-1636

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline