Bismillahirrah maanirrahim, Assalamu'alaikum warahmatulahi wabarakatuh. Allahumma Shallii'alaa Sayyidinaa Muhammad wa'alaa aali sayyidinaa Muhammad, walhamdulillahi rabbil'aalamiin. Alhamdulillah, puji sukur kepada kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmat sehat, nikmat iman, nikmat ibadah, nikmat rizki dan di permudah segala macam urusan terutama nikmat silaturahim. Terutama untuk semuanya dan diri saya sendiri. Agar di berikan kelancaran, kemudahan untuk menuangkan ide-ide pokok pikiran, luapan isi hati dan pengalaman cerita belajar saat dewasa atau masa kini.
Sebelum cerita semuanya. Alangkah baiknya kita kenalan terlebih dahulu ya, seperti kata pepatah tak kenal maka tak sayang. Cerita sedikit perkenalannya. Nama Aria Tunggal Putra. Lahir di Jakarta Penadegan kali Ciliwung. Pasti banyak yang mau bertanya, ko namanya Tunggal Putra sih, Apa anak tunggal ya ? Memang benar Aria anak tunggal tidak punya adek - kaka atau saudara. Tapi yakin nama yang di beri orang tua itu doa, menjadi doa yang baik !
Tunggal : Tunggal tidak berarti sendiri loh ya ?
Putra : Memang kamu sendiri Aria !
Tunggal : Tenang Aria. Kamu tidak sendiri, kita bertiga !
Putra : Lah itu mah nama kita sendiri apa ?
Aria : Baik sudah cukup perkenalannya.
Lanjut ceritanya nih yang menarik dari pengalaman belajar di masa dewasa atau saat ini. Ceruta belajar saat ini beda, sangat seru, menarik dan bikin ketagihan dengan belajar loh. Kobisa bisa dong tentunya. Pada bulan januari 2018, Aria tertarik melihat infomasi dari sosial media tentang Bintang Akademia. Berururan nama - namanya di vidio dari semua yang lolos jadi bintang dan di akui sebagai para pembelajar sejati. Dari situ Aria juga berkeinginnan berlajar juga.
Aria cari tau cara menjadi Bintang Akademia. Ternyata menjadi bintang akademia butuh belajar konsisten setiap pekannya selama satu bulan penuh, dengan menyelesaikank mata kuliah dan mengumpulkan poin akademi. Bagi Aria itu suatu tantangan, mengasikkan dan pastinya jadi pembelajaran. Ternyata belajar bisa bikin kita ketagihan atau kecanduaan loh. Ya iyalah ada banyak pengalaman, ilmu dan pembelajaran yang di dapat. Apa lagi belajar terus tampa batas.
Setelah melewari peroses perjuangan secara konsisten belajar perpekannya selama satu bulan penuh. Ada pemberitahuan. Selamat dari sekiaan banyak pembelajar hanya sebagian yang berhasil lolos kualifikasi menjadi Bintang Akademia Aria Tunggal Putra. Senang banget dan dek - dekdekan banget, hore sudah berhasil jadi bintang akademia. Tapi apa tercantung namanya gak ya di vidio pengumuman resmi Bintang Akademia.
Aria tunggu di awal bulan di minggu pertama, ada gak ya namanya. Pas di umumkan dan di tayangkan, Aria lihat secara teliti dan di ulang - ulang apa ada namanya atau tidak. Ternyata ada namanya pertama kali jadi Bintang Akademia Febuari 2018. Senang, bahfia dan bangga rasanya. Nah dari situ jadi mulai ketagihan belajar.