Lihat ke Halaman Asli

10 Fakta Menarik tentang Pakaian Adat Jawa yang Belum Kamu Ketahui

Diperbarui: 27 November 2018   07:52

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

10 Fakta Menarik Tentang Pakaian Adat Jawa

Indonesia merupakan negara yang memiliki berbagai macam keunikan di dalamnya. Banyak juga dapat kita temui kekayaan alam serta bebagai macam kebidayaan yang beraneka ragam. Ada beragam suku, adat serta kebudayaan yang juga memiliki ciri khas tersendiri. Misalnya saja suku Jawa yang memiliki alat musik, senjata adat serta Pakaian Adat Jawa Tengah yang berbeda dari suku lainnya. Dan berikut ini beberapa fakta yang sangat menarik mengenai pakaian adat Jawa.

1. Tiap Provinsi Di Pulau Jawa Memiliki Pakaian Adat Berbeda

Walaupun berada dalam satu pulau, akan tetapi dalam setiap provinsinya memiliki banyak perbedaan dari segi pakaian adatnya. Hal ini tentu saja diakibatkan oleh perbedaan nenek moyang serta perbedaan budaya.

2. Identik Dengan Batik

Salah satu ciri khas yang paling sering di temukan dalam pakaian adat Jawa adalah pemakaian batik. Pada umumnya kain batik ini digunakan oleh para pria ataupun wanita sebagai bawahan.

3. Pakaian Adat Pria Berupa Beskap

Beskap ini sering digunakan sata ada acara pernikahan atau pun untuk acara-acara formal lainnya. Untuk kamu yang berasal dari suku Jawa tentunya tidak akan asing lagi dengan nama beskap ini bukan?

4. Kebaya Sebagai Pakaian Adat Jawa Wanita

Secara umum, semua warga Indonesia pasti sudah mengenal yang namanya kebaya. Kebaya ini biasanya adalah atasan yang pada bawahannya dipadukan dengan jarik. Busana yang satu ini sangat identik dengan suku Jawa.

5. Simbol Wanita Yang Lemah Gemulai

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline