Dikala asa berkobar
Juangpun kalah terkapar
Bagai prajurit tersarang timah kompeni
Tapi itu hanya lamunan
Bara Prajurit
Tak akan pernah redup
Meski jasad mereka
Terbujur kaku
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H