Lihat ke Halaman Asli

Murid yang Kritis

Diperbarui: 25 Juni 2015   08:28

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humor. Sumber ilustrasi: PEXELS/Gratisography

Menjelang ujian akhir nasional, banyak sekali ‘try out’ yang diadakan oleh sekolah-sekolah untuk mengetahui kadar atau daya serap siswa terhadap mata pelajaran akademik yang telah diberikan.

Try out untuk tingkat sekolah dasar yang sering diujikan Matematika, Bahasa Indonesia, IPA, dan Bahasa Inggris.

Seorang guru bertanya kepada salah seorang muridnya yang jago Matematika, ternyata dia tidak bisa menggambar sebuah segitiga.

“ Heru, biasanya kamu kalau ulangan matemetika selalu dapat nilai 100. Kali ini kok hanya dapat nilai 95?” tanya sang guru.

“ Ada soal yang aneh, Bu! Jadi ya gak saya jawab…..” jawab Heru.

“ Lho aneh bagaimana to….?” gurunya keheranan.

“ Soal no 13 itu perintahnya disuruh membuat segitiga sama kaki. Ya jelas tidak mungkin, to!”

“ Kan itu gampang. Masak gak bisa?”

“ Kan saya pakai sepatu. Kalau membuat segitiga sama tangan ya bisa…”jawab Heru dengan santai.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline