Lihat ke Halaman Asli

Jenghis Khan hampir sama dengan Nabi Muhammad

Diperbarui: 24 Juni 2015   18:44

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

hmmm,,, setelah lihat film "MONGOL" langsung saja aku search semua tentang "Jengish Khan",,,

ingat ini bukan mongol yang di stand up itu,, hehe

ini memang film lama dan tidak seperti film-film yang baru di putar di bioskop sekarang, macam Habibie dan Ainun atau 5 CM itu, ya maaf karena baru dapet film nya sekarang ya diulas sekarang hehe

trus apa yang kau pikirkan tentang Jenghis Khan? apa yang kau pikirkan tengtang dia? panglima kejam? bangsa bengis dan tanpa pri kemanusian?

mungkin kita harus mulai melihat secara jeli siapa sebenarnya beliau,,,

secara pribadi saya kagum dengan beliau,,

dia adalah panglima terbesar sepanjang sejarah peradaban manusia,,tentu no satu Rosulullah SAW,,

mereka Jenghis Khan dan Rosulullah adalah panglima terbesar sepanjang sejarah manusia,, mereka sama-sama tidak bisa membaca tulis tapi dapat menguasai setengah dari dunia ini,,,betapa besar mereka?

oke,, saya akan membagi sedikit tentang "Jenghis Khan"

Selama hidup ini bahkan 2 jam sebelum nulis ini saya pribadi masih beranggapan bahwa seorang Jenghis Khan adalah seorang biadap dan tidak berprikemanusiaan,,, yang memang seperti itu gambaran yang saya dapat selama ini,,

Saya salah,, ternyata Jenghis Khan adalah seorang patriotis sejati yang manyatukan bangsa Mongol yang nomanden menjadi sebuah mesin perang handal,, hahahaha ya memang benar,, tp anda salah jika beranggapan mereka bengis yang seperti kita pahami,,,mereka mempunyai sebuah hukum dimana dalam berperang untuk tidak membunuh anak kecil dan wanita,,serta menghormati ahli agama apapun itu,,,dia selalu menggunakan jalur diplomasi terlebih dahulu,,,

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline