Lihat ke Halaman Asli

Siapa Sabahat Sejatimu? Ujilah ketika Mendaki Gunung

Diperbarui: 23 Juni 2015   23:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1397872709441527127

Apakah anda ingin menguji siapa teman sejati atau sahabatmu?

Saya telah menguji siapa sahabat sejatiku ketika minggu kemarin di Gunung Lawu!

Minggu 6 April 2014.

Dalam pendakian Gunung ketiga (rencana seven summit versi sendiri hehe, masih ada 4 gunung lagi) aku mendapat sebuah nilai dari seorang teman saya. teman pendakian ketiga gunung tersebut.

Berangkat dari Jogjakarta pada hari Sabtu siang sampai Cemoro Sewu pukul 7 Malam. Badanku masih begitu lesu setelah 2 hari menghandle acara band dan pameran dikampus, tapi karena menghormati kekaksih temanku yang jauh-jauh dari Bandung, maka ku kesampingkan rasa capekku.

Kami bertiga belas, kami berlima ditambah dari Menwa UIN yang join dalam pendakian pertama mereka.

kami istirahat sebentar dan makan malam di warung sekitar basecamp. menu pecel jadi santapanku.

Singkat cerita kami tracking pukul 8 malam dan sampai di pos 3 pukul 2 malam. kami camp disini hingga pagi.

jam 8 pagi kita track lagi sampai puncak pukul set 12. Oh ya di Pos 5 ada WARUNG Mbok Yem. Gileee!!!! warung tertinggi di Dunia mungkin. sekitar 3100 MDPL gtu. lagi-lagi menu pecel tersedia disini. 10 rb seporsi plus telor :D ajippp...

Pukul 2 siang kita bersiap-siap turun, rencana mw ambil jalan Cemoro kandang tetapi medannya sepertinya tidak terlalu bersahabat buat perempuan, jadi saya putuskan balik lewat cemoro sewu.

Akhirnya setelah puas di puncak (3265 mdpl) kita turun,, disinilah awal mulai cerita itu,, siapakah sabahat sejatiku?

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline