Lihat ke Halaman Asli

D. Wibhyanto

TERVERIFIKASI

Penulis Bidang Sastra, Sosial dan Budaya

Puisi: Menyulam Waktu

Diperbarui: 5 Mei 2023   10:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi: Menyulam Waktu, Cover photo by D.Wibhyanto/Dokumen pribadi. 

Menyulam Waktu

: (Tulisanmu di surat bersampul biru)

Terkadang benang biru terkait keliru

atau benang ungu tak cukup panjang lagi untuk

membentuk taplak meja yang kau pesan

menghias ruang tamu rumah kalbu

(tulisanmu di surat bersampul biru)

Sebagian tersulam kusut dalam lipatan ingatan

waktu, lainnya rapi seperti motif kupu-kupu terbang,

atau mirip kunang-kunang berpendar menerangi

malam, menyulam kenangan tak lagi seperti

sendirian, sedikit sulit tapi mengasyikkan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline