Keseimbangan atau balance dalam setiap praktik kerja bisnis, akuntansi, dan investasi memainkan peran dalam menstabilkan keuangan.
Maka dari itu, salah satu kesulitan praktisi ahli dalam bekerja, seperti investor, akuntan, dan manajer bukan saja dalam hal meningkat, namun juga dalam mempertahankan balance.
Lalu, apa itu balance? Balance atau keseimbangan merujuk kepada keinginan dalam menstabilkan berbagai faktor, aspek, atau elemen yang terlibat dalam mengelola suatu praktik kerja.
Pada beberapa aspek, bahkan balance menjadi acuan dasar seperti laporan keuangan maupun operasional bisnis dan keseimbangan dengan hidup personal.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H