Lihat ke Halaman Asli

Apir Imami

Pujangga yang mampir sejenak di dunia

Mimpi Bersama Mentari Pagi

Diperbarui: 8 September 2022   14:48

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

(Sumber gambar: Lampost.co)

Terbitlah duhai mimpi, bersama mentari pagi, sambut dengan riang hati, wujudkan sejak dini. 

Selagi ruh masih di sisi, mental dan fisik berpartisipasi, gerbang semangat menemani, setiap liku perjuangan yang dihadapi. 

Gemakan doa kepada Ilahi, setiap hari, agar cita kebaikan senantiasa dituruti,  kepada kita yang berusaha untuk menjadi berarti. 

**

Kerinci-Jambi,  08 September 2022 M / 12 Safar 1444 H

Salam Literasi.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline