Lihat ke Halaman Asli

Anwar Willy Andhika

MAHASISWA UNNES

Pemandangan Tersembunyi Gunung Merbabu

Diperbarui: 28 Juli 2024   12:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Desa Kemetul-Desa Kenteng/dokpri

Gunung Merbabu adalah salah satu gunung berapi di Indonesia yang terkenal lewat  naskah-naskah kuno pada masa pra-Islam dan tempat pertapaanya. Gunung Mebabu terletak di tiga kabupaten berbeda, yang mana lereng sebelah barat ada di kabupaten magelang, lereng timur di kabupaten Boyolali dan lereng  selatan dan utara di kabupaten Semarang, provinsi Jawa tengah. Sebagai salah satu spot pariwisata yang sangat terkenal di masyarakat Indonesia, gunung merbabu menawarkan pemandangan yang sangat menawan untuk dilihat berupa Kawasan hutan lindung.

 Menikmati pemandangang dari atas gunung Merbabu memang menjadi salah satu keistimewaan tersendiri, tapi pernakah kalian menikmati pemandangan dari sudut pandang berbeda, seperti pemandangan berlatar belakang gunung Merbabu yang sangat jelas dari lembah sampai puncak gunung.

Pemandangan seperti ini dapat dijumpai di banyak tempat, tapi tidak semua pemandngan tersebut adalah pemandangan yang sama, karena setiap pemandangan memiliki keistimewaan masing-masing. Perbatasan desa Kemetul dan desa Kenteng menawarkan pemaandangan gunung Merbabu yang dihiasi oleh perkebunan dan persawahan, hawa sejuk yang menghembus dari pagi sampai sore  bisa membuat banyak orang untuk betah memandang pemandangan tersebut, walaupun tempat tersebut menawarkan pemandangan asri yang belum tersentuh, fasilitas disana tidak mendukung untuk pemengembangan tempat tersbut, tapi karena belum tersedianya fasilitas di tempat tersebut, pemandnagan gunung bromo dapat dinikmati secara gratis dan terjaga keasrianya.

Desa Kemetul memang memilki potensi wisata alam yang sangat melimpah, tapi karena potensi tersebut belum dilihat oleh dunia fasilitas yang mendukung belum bisa mencukupi standar dari pariwisata. Oleh karena itu kita sebagai warga Indonesia harus mendukung mereka untuk maju dengna melihat semu potensi alam mereka yang tersembunyi.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline