Lihat ke Halaman Asli

Anwar Ibrahim

Mahasiswa

Puisi: Labirin Kerinduan Anak Rantau

Diperbarui: 29 Juli 2023   11:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber gambar: Inamigratory

Jakarta, 29 Juli 2023

Di tanah rantau, jejak rindu terukir berkobar.

Menerangi jalan, mengejar mimpi yang terhampar.

Jauh dari rumah, dan kini merantau.

Yang dipisah oleh jarak dan waktu.

-----

Di tanah rantau keringat mengalir, tersiratkan kisah perjuangan.

Yang tersisa hanyalah kerinduan yang mendalam.

Hatiku mulai berdesir, merindu kampung halaman.

Menyemai harapan, hingga tiba saat berpulang kembali ke kampung halaman.

*****

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline