Lihat ke Halaman Asli

Suara Hati Seorang Fans

Diperbarui: 11 Juni 2018   23:31

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Fiksiana. Sumber ilustrasi: PEXELS/Dzenina Lukac

Aku mencintai kalian

Sungguh sangat besar rasa ini karena banyak yang sudah aku korbankan

Aku menyimpan potret kalian di smartphone agar dengan mudah melihat kalian

Aku mendengarkan semua lagu yang kalian nyanyikan

Aku menantikan setiap acara dengan kalian sebagai bintang

Aku melihat semua video yg berkaitan dengan kalian

Aku rela tidak tidur hanya untuk menaikan jumah viewer di sebuah aplikasi untuk kalian

Aku rela menahan lapar karena ingin menabung dan membeli semua yg berhubungan dengan kalian

Aku rela mengorbankan waktuku yang seperti orang bilang waktu sangatlah berharga namun aku mengorbankannya untuk kalian

Aku bahkan rela di hujat karena terlalu mencintai kalian

Namun sesaat kadang rasa jenuh menghampiri

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline