Lihat ke Halaman Asli

Anita

Mahasiswa Magister Pendidikan Ekonomi, FKIP, Universitas Sebelas Maret

Nostalgia Anak 90an

Diperbarui: 21 Februari 2020   11:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humor. Sumber ilustrasi: PEXELS/Gratisography

Aku mulai mencari  ke mana perginya Saras 008. Hero Woman yang selalu aku banggakan pada masanya. Mungkinkah beliau sekarang sudah jadi nenek-nenek?

Masih penasaran apakah Satria baja hitam sudah berdamai dengan musuhnya dan apakah dia selamat pada pertempuran itu?

Apakah wirosableng belum menemukan Kapaknya sehingga dia mengghilang dari permukaan?

Teletabbies masih bersembunyi di balik bukit, tapi kok udah lama banget mereka tidak bermain-main dengan kelinci-kelinci itu? Mungkinkah mereka sudah punya anak??

Aku masih bingung dengan ultramen, benarkah dia masih belum pulih setelah melawan monster komodo ? Aku merindukan setiap tingkah anehnya.

Akhirnya jinny kembali meskipun hanya sekian purnama.

Tuyul dan mba yul juga datang lagi tapi hanya sementara dan kembali pergi lagi. 

Di mana sebenarnya mereka pergi?

Kenapa semua menghilang begitu saja. 

Oh, Aku rindu akan masa itu. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline