Lihat ke Halaman Asli

"SoyJoy Crispy" Cemilan Pengganjal Perut di Perjalanan

Diperbarui: 20 Agustus 2018   23:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Perjalanan ke luar kota memang mengasyikkan dan membutuhkan waktu panjang. Maka, saya perlu menyiapkan perlengkapan yang ekstra untuk kebutuhan saat perjalanan maupun sesampai tujuan. 

Apa aja sih yang perlu dibawa saat perjalanan? 

Ada 4 kategori perlengkapan yang saya masukkan kedalam tas. 

1. Pakaian ganti

2. Handphone, Charger, Powerbank, Headset

3. Obat-obatan Pribadi

4. Benda hobi (buku,rubik,kamera,dll)

5. minuman dan makanan

6. Dompet

Ini pengalaman saya dari Serang ke Tangerang membutuhkan waktu 1-2  jam dengan menggunakan bis. Kegiatan yang saya lakukan saat berada didalam bis seperti melihat pemandangan di jendela, ngutak-atik Gawai, tidur, dengarkan musik, baca buku, dan ngemil. 

Soyjoy, cemilan saya saat perjalanandokpri

Terlalu bosan dengan perjalanan yang panjang dan lama membuat perut saya lapar, saya pun menginginkan cemilan. Banyak penjual asongan masuk dalam bis menawarkan jualannya ke penumpang dikala bis berhenti sejenak karena beberapa penumpang turun, dan  menunggu penumpang yang lain untuk berangkat. Untungnya saya membawa cemilan sebelum berangkat yaitu "Soyjoy Crispy" dan juga air putih. 
Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline